Sabtu, 10 Oktober 2009

Repositioning KPK dengan logo baru




KPK sedang mempersiapkan kebangkitannya kembali setelah dihabisi oleh oknum2 tak tanggung jawab

Karena itu butuh repositioning KPK untuk penguatan image(judul makalah hehehehe). Iki filosofine



1. Tulisan KPK putih melambangkan ketulusan KPK menegakkan kebenaran

2. Kotak merah sekitar KPK melambangkan keberanian mengganyang koruptor (ika KPK dan Kotak merah merah digabung tampak nasionalis)... Read More

3. Kotak hitam sekitar logotype melambangkan ketahanan dan proteksi diri KPK dalam menghadapi masalah

4. yang paling penting, logo pancasila di atas lambang KPK melambangkan KPK dilindungi oleh negara dan negara berhak mempertahankan KPK sampai kapanpun (ini yang penting sebab logo KPK lama tidak mencantumkan simbol pemerintah... Jdi pas ada kasus, lepas tangan deh pemerintah)

Itulah penjelasan saya wasalam hahahahaha

Tidak ada komentar:

Posting Komentar